Guru Biasa: bisa memberitahukan, --------------- Guru Baik: bisa menjelaskan, --------------- Guru Ulung: bisa memperagakan, --------------- Guru Hebat: bisa menginspirasi

Kisi-Kisi UKG 2012

Akhir-akhir ini para guru sedang heboh dengan euphoria Uji Kompetensi Guru atau UKG. Banyak pertanyaan yang masuk melalui chatt fb dan sms tentang "Contoh soal UKG 2012". Menurut saya contoh soal UKG ya belum ada, wong ini hal baru. Sebagai wujud solidaritas, saya ikut-ikutan browsing tentang UKG, dan akhirnya ketemu juga situs resmi yang memuat tentang kisi-kisi uji kompetensi guru yang lebih terperinci untuk masing-masing mata pelajaran dan masing-masing jenjang satuan pendidikan. Dari situs ini kita bisa melihat :
Informasi Pedoman Pelaksanaan UKG
Kisi-kisi UKG
Pencarian daftar peserta dan verifikasi data
Pencarian daftar tempat pelaksanaan UKG

Tidak ada komentar:

Posting Komentar